Nama Nama Setan

Setan adalah hawadits sama halnya dengan manusia, keduanya sama-sama baru, dicipta oleh Allah
. Namun bedanya setan dicipta dari unsur api dan manusia (Adam) dicipta dari unsur tanah, sebagaimana firman Allah:
Setan juga punya nama sama seperti Nabi Adam
dan turunannya.
Banyak sekali di laman website ataupun di media sosial yang memaparkan nama-nama setan yang sebagian diambil dari hadits-hadits yang Dhoif (lemah) dan sebagian diambil dari perkataan Ulama tanpa dalil.
Setan adalah perkara Ghaib, dan perkara Gahib tidaklah boleh kita percayai dan yakini kecuali yang datang dari Perkataan Allah
(Al Qur’an) dan perkataan Nabi
(Sunnah). Adapun perkataan manusia, seperti dukun, kita tidak boleh mempercayainya, karena Allah
berfirman:
Asal mula setan-setan dari satu nenek moyang yaitu Iblis.
Berkata Imam Nawawi
:
Nama lain Iblis adalah Azaazil. Bahwasannya Rasulullah
bersabda:
Berkata imam As Syuyuti didalam kitabnya:
Berkata Ibnu hajar dalam karya ilmiyahnya:
bersabda : Nama yang paling disukai oleha Allah adalah Abdullah dan Abdurrahman dan nama yang paling Shadiq (jujur) adalah Harits dan Himam dan nama yang paling buruk adalah Murroh dan Harb. (HR. Bukhari dan Abu Daud)Dan disana terdapat riwayat-riwayat lain tentang nama-nama setan dan keturunannya yang InsyaAllah riwayatnya lebih kuat diantara riwayat-riwayat tentang nama-nama setan yang lain. Diantaranya:
, Setan berteriak dari puncak bukit dengan suara yang sangat jauh yang aku sama sekali belum mendengarnya…. maka Rasululllah
bersabda:
هذا أزب العقبة هذا ابن أزيب ، أتسمع أي عدو الله ؟
“ini adalah Azabb al’Aqobah, ini adalah ibnu Azyab, apakah engkau mendengar wahai musuh Allah?….. (HR. Ahmad)
, maka dia berkata, “Wahai Rasulullah sesungguhnya Setan telah menghalang antara aku dan shalatku dan bacaanku dia mengacaukannya!” Maka Rasulullah
bersabda:
ذَاكَ شَيْطَانٌ يُقَالُ لَهُ خَنْزَبٌ فَإِذَا أَحْسَسْتَهُ فَتَعَوَّذْ بِاللَّهِ مِنْهُ وَاتْفِلْ عَلَى يَسَارِكَ ثَلَاثًا
“Itu adalah setan, yang dikenal dengan “Honzab” jika engkau meresakannya maka berlindunglah kepada Allah darinya dan berludahlah kesebelah kirimu 3 kali...”
bersabda:
للوضوء شيطان يقال له الولهان فاتقوه أو قال فاحذروه
“Ketika berwudhu' ada setan (yang mengganggu) ia disebut dengan Walhan maka berhati-hatilah kepadanya.”
Al Baihaqi meriwayatkan dari Hasan Bashri, dia berkata:
شيطان الوضوء يدعى الولهان
“Setan wudhu' didebut dengan Walhan” (Dan Riwayat ini shahih dari Hasan Al Bashri)
, beliau berkata, “Aku mendengar Rasulullah
bersabda:
الأجدع شيطان
Al Ajda' adalah setan
bersabda:
فَإِنَّ الْأَرْضَ تُطْوَى بِاللَّيْلِ وَإِذَا تَغَوَّلَتْ لَكُمْ الْغِيلَانُ فَنَادُوا بِالْأَذَانِ
“Apabila Ghilan menakut-nakuti kalian maka serulah Adzan”
Nama ini dikuatkan hadits dari Muslim didalam shahihnya (no.4119) dari Jabir, bahwasannya Rasulullah
bersabda:
لَا عَدْوَى وَلَا طِيَرَةَ وَلَا غُولَ
“Tidak ada penyakit yang menular secara sendirian, tidak ada pengaruh atau tanda bahaya karena suara burung, dan tidak ada (Ghul) hantu.”
apa bila masuk tempat buang hajat, beliau mengucapkan doa:
اللَّهُمَّ إِنِّي أَعُوذُ بِكَ مِنْ الْخُبُثِ وَالْخَبَائِثِ
“Ya Allah Aku berilndung dari Khubuts (setan laki-laki dan Khobaaits setan perempuan)”
. . . . . . . . . . . . .
Back to TOP



Tidak ada komentar:
Posting Komentar